Cara Membuat Efek TEXT SHADOW OUTLINE

Final Image:


outline text shadow







Metode outline tex-shadow memiliki banyak ragam elemen sintaks. Diantaranya adalah: text-outline: X  Y  blur  Color. Pada kenyataannya, elemen ini tidak didukung oleh hampir semua browser yang ada. Selain itu, ada pula yang menggunakan Webkit: -webkit-text-stroke: 2px black. Memang kelihatannya bagus tapi akan hilang browser yang lain. Tapi dengan trik tertentu, efek ini akan muncul.

Daripada bingung mencari caranya, ada solusi untuk membuat efek outline/stroke seperti diatas. Cara mengakalinya adalah dengan menggunakan text-shadow. Memang CSS yang akan dibuat terlalu panjang, tapi hasilnya cukup memuaskan pada browser seperti Firefox atau Opera dan IE 10. Catatan: pilih font yang sesuai hingga tampilan outlinenya baik.

Kenapa? Saya sudah mencoba beberapa font dan hasilnya tidak terlalu memuaskan. Gambar diatas outlinenya memang kurang menutupi, sedikit bumpy. But it looks good to me. Ini adalah kode CSSnya:

outline text shadow code








Untuk membuat banyak outline pada fontnya, buat kode CSS yang baru dan letakkan dibawahnya.

double text shadow







Untuk menjadikannya lebih keren, bisa ditambahkan drop shadow, blur, back light atau apapun yang bagus menurut anda. Ini salah satu yang sudah dibuat.

outline blur text shadow





























No comments:

Post a Comment